Kuliah

FAQ Ekivalensi Kurikulum 2012, Program Studi Teknik Elektro, ITTelkom

Q :  Saya mahasiswa 2011, belum lulus TPB, apakah harus ambil semua MK baru di tingkat 1? A : Tidak semua MK baru harus diambil tergantung dari MK apa saja yang sudah lulus. Contoh, jika sudah lulus MK wawasan maka tidak perlu ambil MK Kimia, dan sebaliknya. Untuk kasus MK Pengling, jika pernah ambil di […]

By bee | Akademik . Kuliah
DETAIL

Ekivalensi Kurikulum 2012 Prodi Teknik Elektro (Sosialisasi awal)

Sehubungan dengan kurikulum baru 2012, maka sebagai konsekuensinya akan timbul ekivalensi. Secara umum ekivalensi diupayakan untuk tidak merugikan dan tidak akan menghapus MK yang telah diambil. Untuk itu berikut ini beberapa penjelasan tentang Kurikulum 2012 dan ekivalensinya : Struktur Kurikulum 2012 dapat didownload disini :http://bee.telkomuniversity.ac.id/wp-content/uploads/2012/08/MK_Kur2012_TE_kode_280812.pdf Lembar Ekivalensi bisa di download disini :http://bee.telkomuniversity.ac.id/wp-content/uploads/2012/08/LEMBAR_EKIVALENSI.pdf Berikut aturan ekivalensinya […]

DETAIL

Hasil Sidang Akademis Tingkat II, III dan IV Prodi Teknik Elektro, Tanggal 1 Agustus 2012

Hasil Keputusan Sidang Akademik Tahap Sarjana Mahasiswa S1 Teknik Elektro Rabu, 1 Agustus 2012 Pukul 09.00-11.00 WIB Peserta : Dekan Para Wadek, Para Kaprodi Para Dosen Fakultas Elektro dan Komunikasi, Agenda : -          Sidang Akademik Tingkat II -          Sidang Akademik Tingkat III -          Sidang Akademik Tingkat Sarjana   Pembahasan : 1.         SIDANG AKADEMIK TINGKAT II […]

By bee | Akademik . Kuliah
DETAIL

Evaluasi Kehadiran Mahasiswa Semester Ganjil 2012-2013

Perkuliahan semester ganjil 2012-2013 telaah berjalan 9 minggu. Berikut ini potret kehadrian mahasiswa dalam perkuliahan  selama semester ganjil 2012-2013. 1. Angkatan 2007 saat ini masih ada 21 mahasiswa angkatan 2007 yang belum lulus. Dari 21 mahasiswa tersebut 3 orang sudah tidak registrasi. Dari sisa 18 mahasiswa 2007 yang masih aktif tercatat 57% yang kehadiran di […]

DETAIL
en_USEnglish